Atasi Krisis Pembelajaran Masa Pandemi, Kepala SMP 2 Pangkajene Mappiasse Terapkan Kurikulum Merdeka Belajar

    Atasi Krisis Pembelajaran Masa Pandemi, Kepala SMP 2 Pangkajene Mappiasse Terapkan Kurikulum Merdeka Belajar
    Kepala sekolah Bersama guru saksikan hasil kreasi anak-anak siswa diaula pameran keterampilan SMP 2 Pangkajene Kabupaten Pangkep

    PANGKEP - Kepala SMP 2 Pangkajene Kabupaten Pangkep Mappiasse S.Pd, M.Si saat dihubungi di sekolahnya Kamis (24/3/2022) mengatakan bahwa untuk mengantisipasi Krisis Pembelajaran Masa Pandemi maka kami terapkan kurikulum merdeka belajar.

    Dia menjelaskan bahwa hari ini telah kita saksikan dan melakukan penilaian dari hasil kreasi anak-anak, dalam bentuk aksi seni, pameran budaya dan keterampilan yang dibuat sendiri anak anak juga pengajian.

    Menurutnya bahwa Berbagai aktivitas keterampilan serta keterampilan lainnya termasuk yang religius yakni pengajian.

    Mappiasse menjelaskan bahwa  untuk mengatasi krisis pembelajaran, Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) Nadiem Anwar Makarim meluncurkan Merdeka Belajar

    "Kurikulum Merdeka dan Platform Merdeka Mengajar, kurikulum ini dalam bentuk kurikulum dalam kondisi khusus (kurikulum darurat) efektif memitigasi ketertinggalan pembelajaran pada masa pademi Covid-19" ujarnya.

    Menurutnya bahwa Efektivitas kurikulum dalam kondisi khusus semakin menguatkan pentingnya perubahan rancangan dan strategi implementasi kurikulum secara lebih komprehensif.

    Dia berkata bahwa kurikulum ini lebih sederhana dan mendalam karena kurikulum ini akan fokus pada materi yang esensial dan pengembangan kompetensi peserta didik pada fasenya.

    Kemudian, tenaga pendidik dan peserta didik akan lebih merdeka karena bagi peserta didik dan peserta didik memilih mata pelajaran sesuai minat, bakat, dan aspirasinya. Sedangkan bagi guru, mereka akan mengajar sesuai tahapan capaian dan perkembangan peserta didik. Lalu sekolah memiliki wewenang untuk mengembangkan dan mengelola kurikulum dan pembelajaran sesuai dengan karakteristik satuan pendidikan dan peserta didik.

    Selain itu kata dia bahwa Keunggulan lain dari penerapan Kurikulum Merdeka ini adalah lebih relevan dan interaktif di mana pembelajaran melalui kegiatan projek akan memberikan kesempatan lebih luas kepada peserta didik untuk secara aktif mengeksplorasi isu-isu aktual, misalnya isu lingkungan, kesehatan, dan lainnya untuk mendukung pengembangan karakter dan kompetensi siswa ( Herman Djide)

    PANGKEP SULSEL
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Rekrutmen Komponen Cadangan 2022, Dandim...

    Artikel Berikutnya

    Saling Berbagi Informasi, PT Semen Tonasa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Bareskrim Polri ungkap Jaringan Narkoba Wilayah Jambi H dan DS
    Irjen TNI Buka Perlombaan Cyber Strike dan Cyber Awareness Forum
    Polsek Bungoro Hadir Beri Rasa Aman Pada Giat Hajatan Warga Yang Dihibur Artis KDI
    Bhabinkamtibmas Aiptu Solotang Sambangi Siswa/wi SMP Negeri 1 Liukang Tupabbiring dan Beri Himbauan Kamtibmas 
    Kapolsek Liukang Tangaya Tekankan Pentingnya Stabilitas Kamtibmas di Masa Kampanye Saat Sambangi Warga Pulau Kapoposan Bali
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Warga Pulau Poleonro, Himbau Jaga Kamtibmas Saat Masa Kampanye dan Pilkada
    Bhabinkamtibmas Polsek Bungoro Jalin Silaturahmi dengan Aparat Kelurahan dan Tokoh Agama di Kelurahan Bori Appaka
    Polsek Bungoro Hadir Beri Rasa Aman Pada Giat Hajatan Warga Yang Dihibur Artis KDI
    Bhayangkari Ranting Liukang Tangaya Sukses Gelar Nobar, Ciptakan Momen Kebersamaan
    Terkait Penganiayaan, Kasi Humas Polres Pangkep Iptu  Imran Bersama PS Kanit Reskrim Polsek Pangkajene  Gelar Press Release
    Bhabinkamtibmas Aiptu Solotang Sambangi Siswa/wi SMP Negeri 1 Liukang Tupabbiring dan Beri Himbauan Kamtibmas 
    Pustakawan Desa Ikuti Bimtek Peningkatan SDM
    Anev Ops Mantap Brata Tahun 2024 Di Hadiri Kapolsek Liukang Tangaya
    Sosialisasi Pilkada Damai di Gubuk Bambu,  Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Ajak Warganya Lahirkan Kondisi Aman
    Gelar Syukuran, Direktur Utama PT Semen Tonasa Asruddin  Beri Apresiasi  Kinerja Seluruh Insan Perusahaan  atas Keberhasilan  Dicapai  Tahun 2023
    Sambut HUT RI ke 78,  PS Panit Binmas Polsek Bungoro Aiptu Razman Gelar Seleksi Calon Paskibra 
    Tingkatkan Sinergitas TNI-POLRI,  Bhabinkamtibmas Polsek Tupabbiring Bersama Babinsa Laksanakan Patroli Malam Hari 

    Ikuti Kami